Minggu, 12 Juli 2015

Cara Mudah Optimasi SEO Untuk Hasil SERP Yang Optimal

SERP adalah Search Engine Result Page. SERP sering kali memang menjadi tolak ukur, seberapa kuat SEO dari suatu Blog. Mudahnya, jika Blog Anda mendapatkan peringkat pertama di SERP maka itu membuktikan betapa kuatnya Teknik Optimasi SEO yang Anda pakai.


Bicara tentang Teknik Optimasi dalam SEO, setidaknya Teknik atau Ilmu SEO dibedakan menjadi :

  • Teknik Black Hat SEO
  • Teknik White Hat SEO

Cara Optimasi SEO Untuk Hasil SERP


Jika Anda ingin meningkatkan Hasil SERP secara instan (tidak alami), maka Anda perlu mencoba Teknik Black Hat SEO, namun untuk Anda yang dengan yang alami, jangan sekali kali memakai Black Hat, melainkan gunakanlah White Hat SEO. Sedangkan untuk Cara Optimasi SEO Secara On-Page itu sendiri yang sering digunakan adalah dengan cara memberi tekanan pada kalimat menggunakan Bold, Italic ataupun Underline pada kata yang dianggap mewakili Keyword pada Judul Artikel / Postingan yang kita tulis. 

Sedangkan, Cara Optimasi SEO Secara Off-Page yaitu dengan melakukan Blogwalking (mengunjungi blog orang lain), apakah hanya mengunjungi dan sekedar membaca artikel yang ada di Blog orang lain dapat memperkuat Hasil SERP Blog kita ? tentu tidak, pastikan Anda meninggalkan jejak berupa komentar dalam Blog Tersebut untuk mendapatkan BackLink dari Blog yang Anda komentari. 

Dari kedua Cara Optimasi SEO diatas, menurut saya pribadi Optimasi Off-Page lah yang sangat berpengaruh pada hasil SERP jadi, jangan hanya sibuk dengan Mengoptimalkan Tampilan Blog Anda, sempatkanlah untuk mencari BackLink Yang Berkualitas untuk Blog Anda.

1 komentar:

  1. Schema Creator
    Schemas provide users with an enhanced experience where they are presented with specific details about a particular company or organization on search engine results pages (SERPs). With this tool, you can customize how your results, including your reviews, operating hours, events, etc., will appear on Google and other search engines.
    You can also integrate the schema code easily – it’s as simple as copying and pasting. The tool also has a free WordPress plugin version.
    If you like this tool, there’s also a Scheme app which you can try for free for 14 days. There are multiple price structures depending on your current needs / business size.

    BalasHapus